Bursa Taruhan Jagokan Enrique Sebagai Pelatih Baru Barca
Editor Bolanet | 27 Maret 2014 13:28
Menanggapi isu tersebut, rumah judi Marca Apusetas membuka bursa taruhan mengenai siapakah sosok yang akan ditunjuk Barca seandainya Martino benar-benar meninggalkan posnya. Pelatih muda yang dulu pernah bermain untuk publik Camp Nou, Luis Enrique menjadi unggulan utama dengan rasio taruhan 4:1.
Di belakangnya menyusul nama Ernesto Valverde (6:1), Diego Simeone (8:1), Jurgen Klopp (10:1), dan Frank De Boer (12:1). Sedangkan untuk petaruh yang ingin berspekulasi lebih liar, ada pula nama Carles Puyol (25:1), Josep Guardiola (25:1), dan Diego Maradona (33:1).
Meski demikian, Marca Apusetas juga menunjukkan keyakinan bahwa Martino akan dipertahankan musim depan. Mereka memasang rasio 3:1 untuk para petaruh yang menjagokan pria asal Argentina ini akan tetap berada di posnya musim depan.
Menurut Bolaneters, siapakah sosok yang akan duduk di kursi panas pelatih Barcelona musim depan?[initial]
Baca Juga
- Shakira: Pique Defender, Saya Penjaga Gawangnya
- Kompilasi Kegembiraan Penggawa Barca di Sosmed Usai Taklukkan Bernabeu
- Messi: Thiago Telah Mengubah Hidup Saya
- Tak Dibawa ke Munich, Bendtner Malah Berkelahi Dengan Supir Taksi
- Gara-Gara Lelucon Sang Kakak, Llorente Telepon Totti untuk Minta Maaf
- Jika Juve Scudetto, Osvaldo Janji Dandan Ala Jack Sparrow
- Video: Ketika Messi Muntah Dalam Laga Kontra Rumania
- Owner Coba 'Suap' Pemain Sendiri, Cardiff Terancam Pengurangan Poin
- Tuntut Gaji, Tim Ini Masuk Lapangan Gunakan Topeng Nyentrik
- Messi Masih Sering Terkejut Melihat Kepopulerannya Sendiri
- Baby Clasico! Ketika Buah Hati Penggawa Barca dan Madrid Berhadapan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




