FIFA Bocorkan Messi Raih Ballon d'Or
Editor Bolanet | 7 Januari 2016 00:02
Bukan cuma Ballon d'Or di sepakbola pria, FIFA juga membocorkan pemenang Ballon d'Or wanita. Untuk tahun 2015 ini, Lionel Messi dan Celia Sasic yang menjadi pemain terbaik di kategori masing-masing.
Lewat situs resmi mereka, FIFA mengumumkan pemenangan penghargaan bergengsi itu. Namun hanya beberapa waktu setelah tayang, pengumuman itu ditarik kembali.
Wajar saja jika FIFA menarik kembali pengumuman itu. Pasalnya, pemenang Ballon d'Or harusnya diumumkan lewat gala berkelas pada 11 Januari mendatang. (fifa/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lionel Messi, Sutradara Kemenangan Besar Argentina atas Puerto Rico
Amerika Latin 15 Oktober 2025, 10:37
LATEST UPDATE
-
Prediksi KRC Genk vs Real Betis 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:27 -
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 21:08 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01 -
Prediksi Go Ahead Eagles vs Aston Villa 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:59 -
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04