Gabon Bantah Bayar Mahal Messi Untuk 'Membangun Stadion'
Editor Bolanet | 22 Juli 2015 05:50
Media di Gabon dan Prancis mengabarkan bahwa Messi menerima 3,5 juta euro dari pemerintah Gabon untuk kunjungan itu. Angka itu banyak dikritik mengingat Gabon masih mengalami kesulitan dalam hal ekonomi.
Namun pemerintah Gabon, lewat kedutaan besar mereka di Prancis, membantah kabar tersebut. Mereka membantah telah membayar 3,5 juta euro, namun tidak mengungkapkan apakah mereka membayar Messi dengan nilai tertentu.
Selain meletakkan batu pertama stadion di Port Gentil, Messi juga sempat diajak berjalan-jalan oleh Presiden Gabon Ali Bongo. Messi ikut tur dalam mobil yang dikendarai langsung oleh sang Presiden.
Menurut media Catalan, Messi kala itu datang bersama mantan rekan setimnya di Barca; . Ia datang dengan niat amal karena permintaan dari mantan rekannya yang lain, Samuel Eto'o. Ali Bongo dan Eto'o diketahui memiliki hubungan yang baik dan kerap bertemu di berbagai acara penting di Afrika. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Finalissima Argentina vs Spanyol: Duel Perdana Lionel Messi dan Lamine Yamal
Piala Dunia 19 Desember 2025, 08:58
-
Jadwal Finalissima 2026: Argentina Tantang Spanyol di Qatar
Piala Dunia 18 Desember 2025, 21:15
-
Duet Maut Messi-Lewandowski? Inter Miami Siapkan Proyek Gila 2026!
Liga Spanyol 18 Desember 2025, 10:29
-
Spekulasi Transfer Lewandowski: Tinggalkan Barcelona, Gabung Messi di Inter Miami?
Liga Spanyol 16 Desember 2025, 00:33
LATEST UPDATE
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








