Gabung MU, Di Maria Langsung Diganjar Mobil Mewah
Editor Bolanet | 27 Agustus 2014 11:34
Selain mendapatkan gaji yang lebih tinggi di Old Trafford, Di Maria juga langsung diganjar dengan hadiah instan berupa mobil mewah. Produsen mobil terkemuka yang menjadi sponsor utama United, Chevrolet menghadiahkan rilisan mobil sport terbaru mereka kepada pemain 26 tahun ini.
Di Maria mendapatkan mobil Chevrolet 2014 Corvette Stingray, yang langsung difoto bersamanya begitu menginjakkan kaki di Manchester. Mobil yang memiliki topspeed 178 mph dan juga kekuatan mesin 460 hp ini dibanderol USD 53 ribu di pasaran, atau lebih dari 620 juta Rupiah.
Apakah hadiah mobil ini akan semakin memotivasi Di Maria untuk mempersembahkan kemenangan perdana bagi United musim ini? Kita nantikan saja.[initial]
Baca Juga
- Hazard Curiga Costa Palsukan Umur
- Bikin Stadion Sepi, Suporter PSV Tolak Adanya Wi-Fi di Stadion
- Liburan, Ayah Giggs Diserang Gerombolan Babun di Taman Safari
- Kisah Heroik Ibrahimovic Selamatkan Timnas Keterbelakangan Mental
- Zlatan Cegah Dua Pemain Berkelahi Akibat Berebut Jersey
- Klopp Pun Tergoda Teruskan Tradisi 'Tangani' Anfield
- Ketahuan Fans Berat Real Madrid, Striker Baru Atletico Dimusuhi Fans
- Kejutan Topeng Unik Pemain Liverpool Untuk Glen Johnson
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Arsenal vs Atletico Madrid
Bolatainment 21 Oktober 2025, 15:47 -
Belum Cetak Gol untuk MU, Matheus Cunha Woles Aja: Tunggu Tanggal Mainnya!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 12:43
LATEST UPDATE
-
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20 -
Filosofi Chivu di Inter: Benahi Mental Tim Senior, Lalu 'Lemparkan' Pemain Muda!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Bayer Leverkusen vs PSG: Nuno Mendes
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:50 -
Man of the Match Villarreal vs Manchester City: Savinho
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:45 -
Man of the Match Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Denzel Dumfries
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:27 -
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Mengintip Forum Diplomasi: AWMUN XII Hadirkan 5 Dewan PBB di Bali.
News 22 Oktober 2025, 08:00 -
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 22 Oktober 2025, 05:59
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04