Hadiri Sidang Parlemen, Politisi Ini Kenakan Jersey Torino
Editor Bolanet | 3 Februari 2014 16:49
Hal ini pula yang terjadi kepada seorang politisi di Irlandia bernama Mick Wallace. Pria 58 tahun ini menghadiri sidang parlemen dengan mengenakan jersey klub idolanya, lengkap dengan nama punggung Alessio Cerci.
Ya, meskipun orang Irlandia, rupanya Wallace sangat menggilai klub Serie A Italia tersebut. Bahkan, aksinya kali ini bukan yang pertama usai pada 2013 lalu ia melakukan hal yang sama.
Rupanya kecintaan Wallace terhadap Torino membuat ia membuka sebuah kebun anggur di Piedmonte, wilayah di mana kota Turin berada.
Selain dikenal sebagai tifosi Il Toro, Wallace juga lekat dengan julukan 'politisi pink' karena kerap kali menggunakan kemeja pink saat menghadiri sidang parlemen. [initial]
Sisi Lain Sepakbola!
- Pemain Tim Wanita Barca Ini Cetak Gol Indah ala Messi
- Gunakan Pantat, Sneijder Beri Umpan Brilian
- Bintangi Iklan, Beckham Nyaris Telanjang
- Gol Salto Spektakuler Dari Arena Futsal
- Gaya Sensual Irina Shayk di Pantai Meksiko
- Fabregas, Balotelli, dan Reus Adu Shooting, Siapa Pemenangnya?
- Bintangi Iklan, Ibra Tonjolkan Sisi Maskulin
- Terkena Bola Tendangan Rekan Sendiri, Pemain Ini Terkapar
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AC Milan Masih Malu-malu Bicara Scudetto
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:14
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 19 Januari 2026, 08:38
-
Milan vs Lecce: Rating Pemain Rossoneri dari Kemenangan Tipis di San Siro
Liga Italia 19 Januari 2026, 07:09
-
Man of the Match Milan vs Lecce: Niclas Fullkrug
Liga Italia 19 Januari 2026, 06:38
LATEST UPDATE
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26







