ISIS Penggal Kepala Messi dan Neymar
Heri | 30 Oktober 2017 03:12
Bola.net - - Organisasi teroris ISIS semakin lama semakin terjepit. Mereka sudah terdesak dan terusir dari kota-kota yang sebelumnya mereka kuasai lantaran gempuran dari pasukan dari berbagai negara.
ISIS mengatasnamakan agama Islam untuk membenarkan semua tindakan brutal mereka, termasuk saat melakukan pemerkosaan dan pembunuhan warga sipil. Faktanya, ISIS hanya mengejar sumber-sumber minyak di sekitar Irak untuk kemudian mereka jual demi keuntungan mereka sendiri.
ISIS juga suka menyatakan perang terhadap semua hal yang mereka tidak sukai, salah satunya adalah sepakbola. Sudah beberapa kali ISIS membantai orang-orang yang bermain sepakbola atau sekadar menyaksikan laga sepakbola. Beberapa waktu lalu, para pendukung Real Madrid yang sedang nonton bareng di sebuah kafe di Irak juga dibantai oleh ISIS.
Ulah ISIS yang terbaru adalah menebar ancaman terhadap Piala Dunia 2018 Rusia. ISIS menerbitkan beberapa poster berisi ancaman terhadap penyelenggaraan Piala Dunia tahun depan. Mereka berjanji akan terus menebar teror. Kali ini, mereka mengunggah poster Lionel Messi yang sudah dibunuh dan yang seperti hendak dieksekusi.
Sebelumnya ISIS juga sudah mengunggah poster ancaman dengan memakai wajah Messi dan Didier Deschamps.
Namun ISIS sepertinya tak akan berani berbuat onar di Rusia. Pasalnya, Rusia menerapkan kebijakan untuk tidak pernah berkompromi dengan teroris. Semua tindakan terorisme akan ditangani dengan tegas, biasanya dengan menembak mati semua teroris, bahkan jika harus mengorbankan sandera sekali pun.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
LATEST UPDATE
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






