Jangan Lupa Matikan Lampu Kendaraan Sebelum Ditinggal Main Sepakbola
Editor Bolanet | 27 April 2016 04:49
Saat babak pertama tengah berlangsung, pemain Rochdale, Callum Camps tiba-tiba bingung ketika petugas di stadion mengumumkan lewat pengeras suara bahwa ada sebuah mobil dengan pelat nomor sekian yang lampunya masih menyala di tempat parkir.
Rupanya mobil tersebut adalah milik Camps. Gelandang 20 tahun itu pun sempat ingin berhenti bermain dan menghampiri mobilnya karena takut ada apa-apa.
Saya mendengarkan karena bola sedang keluar, dan ketika saya mendengar nomor mobilnya saya berpikir itu adalah nomor pelat mobil saya, ujar Camps kepada BBC.
Saya pikir mobil mobil saya menghalangi jalan mobil lain, jadi saya berkata kepada (rekan setim) Jamie Allen 'Itu mobilku' dan ia berkata 'Apa?' Saya mengulanginya lagi, 'Mobilku baru saja disebutkan di pengumuman,
Saya menghampiri (ofisial) Kevin Gibbins dan berkata 'Mobilku baru saja diumumkan di pengeras suara, bisakah kamu menyelesaikan masalah ini? jelasnya.
Hmm, lain kali pastikan meninggalkan mobil dalam keadaan mati ya, Camps. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Sehari yang Menyenangkan Bersama Aubameyang
- Rayakan Juara PSG, Zlatan cs Berpesta Bareng Cewek Berbikini di Las Vegas
- Dapat Ejekan Rasis, Ini Respon Brilian Incaran MU
- Gol Solo Run Menawan Jadi Bukti Pengaturan Skor di Laga Ini?
- Fans MU Sambut Meriah Kedatangan Ronaldo di Manchester
- Golazo Salto Jarak Jauh dari Spanyol, Gol Terbaik Musim Ini?
- Terlalu Girang Rayakan Scudetto, Pogba Malah Terpeleset
- Tak Terima Timnya Dibantai, Fans Ini Hajar Asisten Wasit
- Gunakan Megaphone, Gadis Imut 4 Tahun Ini Pimpin Chant Fans dan Pemain
- Alih Profesi Jadi DJ, Djibril Cisse Buka Konser Mariah Carey
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bek Barcelona SC Mario Pineida Tewas Ditembak di Ekuador
Bolatainment 19 Desember 2025, 15:55
-
Aksi Unik Erling Haaland Jelang Natal: Dari Mesin Gol Man City Jadi Santa Claus
Bolatainment 17 Desember 2025, 16:10
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







