Kebut-Kebutan, Ballack Ditilang Polisi
Editor Bolanet | 19 Oktober 2012 01:00
211 Kilometer per jam adalah kecepatan yang dicapai Ballack saat dirinya berjalan di sebuah jalan raya yang hanya memperbolehkan laju mobil mencapai 120 kpj saja. Kasus kebut-kebutan mantan bintang Bayern Munich ini terjadi di antara kota bernama Trujilo dan Caceres di sebelah timur Spanyol.
Ia ditilang karena mengebut kemarin siang (Rabu), terang salah seorang Polisi di dekat kota Caceres.
Persidangan pria 38 tahun ini sendiri rencananya akan diadakan sebanyak dua kali. Hari Rabu ia akan menghadiri persidangan di Trujilo. sedangkan ia harus menunggu waktu yang tepat untuk persidangan di Caceres.
Nampaknya saking enaknya melaju, Ballack tidak sadar bahwa dirinya sudah melakukan pelanggaran hingga melewati dua kota dengan Audi mewah miliknya. (ndtv/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bayern Munchen 12 Kemenangan Beruntun: Mengukir Dominasi di Awal Musim 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 10:22
-
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57
LATEST UPDATE
-
Fabrizio Romano Konfirmasi Ketertarikan MU terhadap Bintang Timnas Jerman Ini
Liga Inggris 1 November 2025, 19:14
-
Manchester United Belanja Pemain di Januari 2026? Begini Kata Ruben Amorim
Liga Inggris 1 November 2025, 19:03
-
Disebut Mirip Kiper Legendaris MU, Begini Kata Senne Lammens
Liga Inggris 1 November 2025, 18:48
-
Jelang Nottingham Forest vs MU, Ruben Amorim Sebut Timnya Punya Masalah Ini
Liga Inggris 1 November 2025, 18:10
-
Tren Kemenangan Beruntun MU Diprediksi Berakhir di Kandang Nottingham Forest
Liga Inggris 1 November 2025, 17:57
-
Nottingham Forest Lagi Terseok-seok, MU Haram Pandang Sebelah Mata
Liga Inggris 1 November 2025, 17:40
-
Daftar Pembalap JuniorGP 2025: Veda Ega Pratama Jadi Wakil Indonesia
Otomotif 1 November 2025, 16:46
-
Jadwal Lengkap JuniorGP 2025: Ada Veda Ega Pratama Lho!
Otomotif 1 November 2025, 16:46
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 1-4 November 2025
Liga Inggris 1 November 2025, 16:10
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36







