Kemenangan El Clasico Melengkapi Kebahagiaan Messi di Hari Natal!
Haris Suhud | 25 Desember 2017 10:16
Bola.net - - Hari Natal tahun ini begitu terasa spesial bagi pemain Barcelona, Lionel Messi. Bagaimana tidak, ia baru saja mendapatkan hadiah kemenangan di laga El Clasico jelang hari Natal.
Pada hari Sabtu kemarin, Messi membawa Barcelona menang atas Real Madrid di Derbi El Clasico yang berlangsung di Santiago Bernabeu. Ia sendiri mencetak satu gol dan mengalahkan rivalnya tersebut dengan skor 3-0 dalam lanjutan La Liga.
Bisa dikatakan itu adalah hadiah spesial bagi Messi di Hari Natal 2017 ini. Nah, ketika tepat pada perayaan Natal, Messi pun tampak sangat bahagia. Melalui foto yang diungguh di media sosial, Messi tampak berkumpul dengan para keluarga.
Pemain 30 tahun tersebut mengumbar senyum bersama dengan istrinya tercinta Antonella Roccuzzo dan dua anaknya. Thiago dan Mateo duduk di pangkuan Santa.
Rupanya dua Santa di dalam foto tersebut punya hubungan erat dengan Barcelona. Hal itu terbukti dengan jersey Barcelona dengan angka 25 untuk Santa yang tergantung di belakang mereka.
Bukan hanya enam orang yang tampak dalam foto itu sepertinya yang bahagia. Janin di dalam rahim Antonella pasti juga ikut bahagia. Itu adalah anak Messi yang ketiga yang akan segera lahir beberapa bulan mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
LATEST UPDATE
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






