Kencani Model Cantik di Paris, Ronaldo Sampai Harus Menyamar
Ari Prayoga | 23 November 2016 03:44
Bola.net - - Karena statusnya sebagai megabintang, effort lebih harus dilakukan seorang Cristiano Ronaldo ketika ingin berkencan dengan pasangan di keramaian.
Hal inilah yang baru-baru ini terjadi. Tabloid gosip Italia, Chi melansir kabar yang menyebut Ronaldo kepergok tengah melakukan penyamaran kala berkencan dengan seorang wanita di Paris.
Tak lupa Chi juga menampilkan foto yang memperkuat kabar ini. Dalam foto ini bintang Real Madrid tersebut terlihat memakai wig, topi hingga kacamata hitam untuk mengelabui paparazzi. Dalam foto lainnya Ronaldo terlihat asyik berciuman mesra dengan sang wanita.
Ronaldo beberapa saat lalu dikabarkan baru saja putus hubungan asmara dari eks Miss Spanyol, Desire Cordero. Lantas, siapakah wanita yang digandeng CR7 kali ini?
Rupanya wanita beruntung ini adalah seorang model asal Madrid bernama Georgina Rodriguez. Ronaldo dan Georgina dikabarkan berkenalan dalam sebuah acara fashion Dolce & Gabbana. Ronaldo pun lalu mengundang Georgina untuk menyaksikan laga El Real di Santiago Bernabeu.
Well, jika memang benar telah moved on ke hati Georgina, selamat ya, Ronaldo!
Jangan Lewatkan!
- Inilah Kegagalan Mencetak Gol Paling Memalukan Sepanjang Masa
- Warna Baju Mirip, Pemain Ini Beri Umpan ke Petugas Keamanan!
- Roket Golazo Penentu Kemenangan di Injury Time dari Rusia
- Tonton MU vs Arsenal, Putri Cantik Bos Valencia Banjir Kecaman
- Main Bola Saat Teler Berat? Ini Hasilnya
- Aksi Shooting Memikat Justin Bieber di Markas Barcelona
- Video Replay Buktikan Ronaldo Harusnya Cetak Empat Gol
- Mabuk Berat, Rooney Coba Ajak Mesum Wanita Bersuami
- Henderson dan Lallana Main ke Klub Striptis Saat Jeda Internasional
- Messi Bayari Gaji Petugas Security yang Tertunggak Enam Bulan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
LATEST UPDATE
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26






