Lukisan Foto Diri, Kado Natal Untuk Ronaldo Dari Bernardeschi
Gia Yuda Pradana | 26 Desember 2018 11:19
Bola.net - - Cristiano Ronaldo mendapatkan sebuah kado Natal spesial dari salah satu rekan seklubnya di Juventus. Hadiah itu diberikan oleh Federico Bernardeschi.
Hadiahnya berupa lukisan foto diri Ronaldo.
Ronaldo menggantung lukisan itu di dinding rumahnya. Dia kemudian berfoto bersama sang anak di samping lukisan tersebut, dan mengunggahnya di Instagram saat malam Natal.
Scroll terus ke bawah.
Karya Seniman Murran Billi
Foto di Instagram Ronaldo itu tak disertai keterangan dari mana lukisan tersebut berasal. Ronaldo hanya memberi caption berupa emoji gambar hati.
Namun, seperti dilansir Calciomercato.com, diketahui kalau lukisan tersebut adalah hasil karya seniman bernama Murran Billi.
Di Instagram-nya, sang seniman mengunggah beberapa foto karyanya. Lukisan foto diri Ronaldo adalah salah satunya.
Caption awalnya: "Kado natal dari Bernardeschi untuk Ronaldo." Sekarang caption-nya sudah di-edit.
Berita Video
Berita video jadwal Serie A 2018-2019 pekan ke-18. Bigmatch Inter Milan vs Napoli, Kamis (27/12/2018) di Stadion Giuseppe Meazza, Milan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alexis Saelemaekers: Bikin Assist Mahal untuk Fullkrug, Keluar Lapangan Pincang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:39
-
Niclas Fullkrug: Gol Debut, Assist Mimpi, dan Pengakuan 100 Persen Bahagia di Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:29
-
Fullkrug Cuma Butuh 3 Menit untuk jadi Pahlawan Milan, Pujian Allegri pun Datang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:18
-
AC Milan Masih Malu-malu Bicara Scudetto
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:14
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 19 Januari 2026, 08:38
LATEST UPDATE
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26



