Madrid, Barca dan Mutilasi Albino Afrika
Editor Bolanet | 17 November 2015 07:05
Di Tanzania, orang albino sangat ditindas. Mereka diperlakukan tidak selayaknya manusia. Sudah banyak orang albino yang dibunuh untuk diambil beberapa bagian tubuh seperti tangan, kaki, hati dan bagian kemaluan.
Menurut dukun di sana, bagian tubuh orang Albino itu memiliki khasiat besar. Karenanya, banyak yang yang memburu orang albino untuk dimutilasi dan kemudian anggota tubuhnya diperdagangkan.
Tindakan brutal ini menarik perhatian sutradara asal Spanyol Jose Manuel Colon. Nasib tragis orang-orang albino di Afrika itu difilmkan dengan judul 'Black Man, White Skin'. Salah satu cerita yang paling menyentuh adalah dibentuknya Albinos United, tim yang berisi para pemain albino. berikut trailer film tersebut.
Usaha Colon itu mendapat dukungan dari dua rival di La Liga; dan Real Madrid. Kedua klub besar itu sama-sama memberikan dukungan mereka untuk membantu orang albino bisa diterima secara sosial di Tanzania. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rapor Pemain Real Madrid saat Habisi Real Betis: No Mbappe, No Problem!
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 12:00
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 08:48
-
Man of the Match Real Madrid vs Real Betis: Gonzalo Garcia
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 00:24
-
Barcelona Bekuk Espanyol, Hansi Flick Lewati Rekor Bersejarah Tito Vilanova
Liga Spanyol 4 Januari 2026, 19:29
LATEST UPDATE
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 6 Januari 2026, 09:58
-
Prediksi Sassuolo vs Juventus 7 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 09:09
-
Prediksi Lecce vs Roma 7 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 08:58
-
5 Pertandingan yang Tentukan Akhir Era Ruben Amorim di Manchester United
Liga Inggris 6 Januari 2026, 04:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40









