Menteri Luar Negeri Jadi Pembawa Pertama Obor Asian Games 2018
Editor Bolanet | 19 Juli 2018 10:35
Api obor diserahkan Gubernur DIY kepada Retno Marsudi, yang berlari membawa obor tersebut sejauh 100 meter. Setelahnya, Menlu Retno menyerahkan api tersebut kepada Kepala Kepolisian Daerah Istimewa Yogyakarta Brigadir Jenderal Ahmad Dofiri, serta pelari-pelari selanjutnya. Salah satunya adalah mantan pebulutangkis, Sigit Budiarto.
Kirab obor Asian Games 2018 dimulai dari Pagelaran Keraton Yogyakarta, selanjutnya menuju Titik Nol Kilometer, mengarah ke RS PKU Muhammadiyah. Kirab kemudian mengarah ke Jalan Bhayangkara-Teteg-Jalan Malioboro-Titik Nol-Jalan Senopati-Perempatan Gondomanan-Pojok Benteng Kulon-Ngabean-Ngampilan-Pingit-Tugu Yogyakarta. Total jarak Kirab Obor Asian Games 2018 di Yogyakarta sejauh 11,5 km. (bola/dhy)
Dukungan Masyarakat

Masyarakat dan anak-anak sekolah turut memeriahkan kirab obor ini. Ribuan siswa yang bercampur dengan masyarakat umum berjajar di Alun-Alun Utara Yogyakarta, serta sepanjang jalan Malioboro. Mereka membawa bendera merah putih untuk memberi semangat kepada rombongan kirab.
Kami memang ada instruksi untuk sekolah-sekolah di sekitar keraton, untuk ikut memeriahkan pawai obor Asian Games ini. Anak-anak juga sudah diperkenalkan tentang Asian Games, kata Guru SD Muhammadiyah Kauman Yogyakarta, Nunung Haryati.
Setelah dari Yogyakarta, kirab obor Asian Games akan berlanjut ke Solo, Jawa Tengah. Total ada 45 kota dan kabupaten yang dilewati Kirab Obor Asian Games, dengan titik finis di Monumen Nasional, Jakarta, pada 17 Agustus 2018. [initial]
Sumber: Bola.com
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Era Baru Timnas Indonesia: John Herdman Tekankan Peran Liga Lokal
Tim Nasional 14 Januari 2026, 17:04
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







