Messi dan Bojan Ternyata Saudara Jauh
Editor Bolanet | 13 Oktober 2011 22:00
Dari hasil penyelidikan diketahui jika nenek moyang Messi dan Bojan ternyata sama-sama berasal dari kota Catalan. Kakek buyut Messi adalah kakak dari kakek buyut Bojan. Keduanya sama-sama memakai nama Perez yang berasal dari nama nenek moyang mereka berdua saat pindah dari Teruel menuju Poal pada abad ke-18.
Ramon Perez Llobera, adalah kakek buyut Messi yang lahir pada tahun 1859 dan saudaranya Goncal, yang merupakan kakek buyut Bojan lahir di El Poal 9 tahun berselang.
Cucu Ramon, Roda Maria Perez Mateu kemudian hijrah ke Argentina kemudian menikah dengan Eusebio Messi Baro. Anak laki-laki dari kedua pasangan ini tak lain adalah ayah Messi.
Messi dan Bojan bermain bersama di hingga akhirnya keduanya terpisah di musim panas musim lalu, ketika Bojan pergi ke Olimpico untuk bermain bersama AS Roma.
(gl/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Saat Real Madrid Terpuruk, Mbappe Malah Cedera dan Dipastikan Absen Lawan Levante
Liga Spanyol 16 Januari 2026, 22:36
-
Prediksi Liverpool vs Burnley 17 Januari 2026
Liga Inggris 16 Januari 2026, 22:00
-
Prediksi Chelsea vs Brentford 17 Januari 2026
Liga Inggris 16 Januari 2026, 22:00
-
BRI Super League 2025/2026: Arema FC dan Ian Puleio Resmi Berpisah
Bola Indonesia 16 Januari 2026, 21:44
-
Gemilang di Laga Como vs Milan, Rabiot Dapat Apresiasi dari Maignan
Liga Italia 16 Januari 2026, 21:24
-
Prediksi Udinese vs Inter 17 Januari 2026
Liga Italia 16 Januari 2026, 21:00
-
Proliga 2026: Medan Falcons Ditumbangkan Bandung bjb Tandamata
Voli 16 Januari 2026, 20:51
-
Prediksi Real Madrid vs Levante 17 Januari 2026
Liga Spanyol 16 Januari 2026, 20:00
-
Prediksi Man United vs Man City 17 Januari 2026
Liga Inggris 16 Januari 2026, 19:30
-
Galatasaray Ngebet Boyong Youssouf Fofana, Ini Jawaban AC Milan
Liga Italia 16 Januari 2026, 19:04
-
Proliga 2026: Tekad Bandung BJB Tandamata Sapu Bersih Laga di Sumut
Voli 16 Januari 2026, 16:37
-
Live Streaming Man United vs Man City: Derby Panas Penentu Nasib
Liga Inggris 16 Januari 2026, 16:30
-
Atas Permintaan Carrick, MU Bakal Belanja Pemain di Januari 2026?
Liga Inggris 16 Januari 2026, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45
