Potret Adinda Indah Permatasari, Pevoli Cantik Multitalenta, Pernah Main Sinetron hingga Jadi Reporter Proliga!
Ari Prayoga | 21 Februari 2023 18:04
Bola.net - Adinda Indah Permatasari menjadi sorotan di pentas Proliga 2023. Paras cantiknya ketika menjadi reporter kerap menyedot perhatian pencinta bola voli Tanah Air.
Adinda Indah merupakan seorang wanita multitalenta. Sosok kelahiran 20 September 2003 itu sejatinya adalah atlet voli yang sempat membela klub Gresik Petrokimia.
Selain itu, Adinda Indah juga pernah membintangi sinetron Awas Banyak Copet yang merupakan lanjutan dari sinetron Preman Pensiun.
Adinda Indah pun kini juga dikenal sebagai selebgram. Di media sosial Instagram, ia kini memiliki jumlah followes mencapai sekitar 275 ribu.
Berikut kumpulan potret Adinda Indah Permatasari selengkapnya.
Potret Adinda Indah membawa bola voli
Aksi Adinda Indah membela tim voli Kab. Bekasi
Merem dan ambil nafas dalam
Adinda Indah kala membela Gresik Petrokimia
Tampil sporty ketika bersepeda
Jaga bentuk badan dengan berolahraga di gym
Cantik bukan main
Selfie di sela-sela workout
Pose close up tapi merem
Tetap cantik meski no make up
Potret saat berolahraga renang
Pesona Adinda di atas arena
Main ke pantai
Cantik saat jogging
Berendam di kolam renang
Cantik menawan
Tampil casual
Bisa main tenis juga, luar biasa!
Sumber: Instagram @adindaindah_09
Jangan Lewatkan!
- Battle of WAGs Liga Champions: Liverpool vs Real Madrid
- WAGs Anyar Arsenal: Claudia Kowalczyk, Penari Super Hot Pendamping Setia Jakub Kiwior
- WAGs Anyar Chelsea: Valentina Cervantes, Si Cantik nan Seksi Pujaan Hati Enzo Fernandez
- Potret Shintia Alliva Mauludina, Pevoli Cantik Jakarta BIN di Proliga 2023, Mirip Yolla Yuliana!
- Kesetiaan Istri Dani Alves yang Dipenjara Karena Kasus Pelecehan Seksual: Saya Takkan Tinggalkan Dia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
-
Prediksi Villarreal vs Ajax 21 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 19:30
-
Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 19:11
-
Bernabeu Memanas, Vinicius Jr Kirim Kode Kuat Siap Pergi dari Real Madrid
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 18:53
-
Rayakan Ultah Ducati Ke-100, Ini 6 Potret Livery Retro Ducati Lenovo Team di MotoGP 2026
Otomotif 19 Januari 2026, 18:45
LATEST UPDATE
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26





