Sambut Musim Baru, Ozil Mendekam di Kamar Dingin
Ari Prayoga | 28 Juli 2017 06:37
Bola.net - - Playmaker andalan Arsenal, Mesut Ozil mempunyai cara unik dalam menyambut datangnya musim baru, yakni dengan berdiam dalam sebuah kamar bersuhu dingin.
Lewat akun Instagram pribadinya, Ozil membagi foto dirinya tengah berdiam di ruangan bersuhu udara dingin dengan bertelanjang dada!
Mereka berkata Mesut kamu harus dingin seperti es di depan gawang. Ok, saya akan mencoba sebaik mungkin, demikian caption yang dituliskan pemain asal Jerman itu dalam postingan tersebut.
Aksi Ozil ini merupakan salah satu terapi medis guna memulihkan kondisi tubuh yang disebut dengan cryotheraphy. Terapi ini sudah jamak digunakan di sepakbola modern.
Ozil sendiri bakal tampil membela Arsenal dalam laga pramusim bertajuk Emirates Cup akhir pekan ini. Dua lawan yang bakal dihadapi The Gunners adalah Benfica dan Sevilla.
Jangan Lewatkan!
- James Rodriguez dan Daniela Ospina Putuskan Bercerai
- Absen di Liga Champions, Milan Diledek Hummels
- Cegah Coutinho ke Barcelona, Klopp Nyanyikan 'Despacito'
- Zlatan Berpose dengan Uang Bergambar Dirinya Sendiri!
- Neymar Bertemu Wanita Pujaan, Ini Reaksi Sang Mantan
- PSG Disingkirkan Barca, Walikota Ini Makan Tikus!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












