Hasil Indonesia Open 2022: Apriyani / Siti Fadia Tumbangkan Unggulan Kelima dari Jepang
Dimas Ardi Prasetya | 15 Juni 2022 16:59
Bola.net - Kemenangan dramatis didapatkan oleh ganda putri bulu tangkis andalan Merah Putih, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti, di ajang Indonesia Open 2022.
Pasangan baru ini mengukuhkan diri sebagai giant killer alias pembunuh raksasa. Terbaru, pada babak 32 besar Indonesia Open 2022 di Istora Senayan, Jakarta, Rabu (15/06/2022), Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti mengalahkan unggulan kelima asal Jepang, Mayu Matsumoto/Wakana Nagahara.
Apriyani/Siti Fadia harus berjuan keras untuk bisa membekuk pasangan Jepang itu. Mereka bisa menang setelah melalui perjuangan tiga gim: 21-7 17-21 21-17.
Sebelumnya pekan lalu, Apriyani/Siti Fadia bisa menjejak sampai final Indonesia Masters 2022. Sayangnya pada final, mereka dikalahkan ganda putri China, Chen Qingchen/Jia Yifan.
Disadur dari: Bola.com/Penulis Hendry Wibowo
Published: 15/06/2022
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
-
Jadwal Siaran Langsung Bodo/Glimt vs Man City Hari Ini, Live Gratis di SCTV!
Liga Champions 20 Januari 2026, 13:59
-
Link Live Streaming Proliga 2026 Matchweek 3 di Vidio Pekan Ini
Voli 20 Januari 2026, 13:43
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









