Jadwal Siaran Langsung India Open 2023 di iNews TV dan RCTI+ Hari Ini, 20 Januari 2023
Anindhya Danartikanya | 20 Januari 2023 08:17
Bola.net - Jadwal siaran langsung India Open 2023 hari ini, Jumat (20/1/2023). Indonesia menurunkan para pebulu tangkis terbaiknya dalam turnamen yang digelar di K. D. Jadhav Indoor Hall, New Delhi, 17-22 Januari 2023. Pertandingan disiarkan langsung di iNews TV dan RCTI+.
Para pebulu tangkis Indonesia yang berlaga di lapangan sudah pasti akan berjuang gigih dalam turnamen Super 750 ini. Selain untuk mengharumkan nama bangsa, mereka juga akan memperebutkan total hadiah USD 850.000.
Skuad Merah Putih diketahui menurunkan 15 wakil dalam turnamen ini, yakni 4 pemain tunggal putra, 1 pemain tunggal putri, 6=5 pasangan ganda putra, 1 pasangan ganda putri, dan 4 pasangan ganda campuran.
Berikut daftar pemain dan jadwal pertandingan para wakil Indonesia di India Open 2023.
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia
Tunggal putra (4)
Chico Aura Dwi Wardoyo
Jonatan Christie
Anthony Sinisuka Ginting
Shesar Hiren Rhustavito
Tunggal putri (1)
Gregoria Mariska Tunjung
Ganda putra (5)
Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan
Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo
Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin
Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana
Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto
Ganda putri (1)
Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti
Ganda campuran (4)
Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati
Zachariah Josiahno Sumanti/Hediana Julimarbela
Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari
Dejan Ferdiansyah/Gloria Emanuelle Widjaja
Berikut jadwal pertandingan India Open 2023 hari ini.
Jadwal Pertandingan India Open 2023 Hari Ini
Bolaneters bisa menyaksikan pertandingan Malaysia Open 2023 di RCTI+ dengan mengklik tautan berikut: https://www.rctiplus.com
BABAK PEREMPAT FINAL
Lapangan 1 (mulai pukul 13.30 WIB)
Laga ke-3: Anthony Sinisuka Ginting vs Li Shi Feng (China)
Laga ke-8: Jonathan Christie vs Chou Tien CHen (Chinese Taipei)
Laga ke-9: Mark Lamsfuss/Marvin Seidel (Jerman) vs Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto
Laga ke-10: Liang Wei Keng/Wang Chang (China) vs Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Lengkap India Open 2026, 13-18 Januari 2026
Bulu Tangkis 17 Januari 2026, 09:21
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









