Mengintip Kembali Aksi-Aksi Luka Jovic yang 'Mudik' ke Frankfurt
Afdholud Dzikry | 19 Januari 2021 09:59
Bola.net -
Luka Jovic bergabung dengan Real Madrid pada Juli 2019. Saat itu, Los Blancos merogoh kocek 63 juta euro untuk mendapatkan penyerang asal Serbia tersebut.
Namun, Sselama 1,5 musim di Madrid, Jovic sepertinya mengalami kesulitan untuk beradaptasi. Jam bermain yang didapatkan striker berusia 23 tahun tersebut cukup minim. Ia bermain di 17 pertandingan Liga Spanyol pada musim 2019/2020 dan musim ini hanya bermain di 4 pertandingan.
Berdasarkan pernyataan resmi, Real Madrid akan meminjamkan Jovic ke Eintracht Frankfurt hingga 30 Juni 2021. Dalam keterangan tersebut, tidak dicantumkan apakah Frankfurt memiliki klausul pembelian permanen untuk sang striker.
Direktur Olahraga Eintracht Frankfurt, Fredi Bobic menyatakan bahwa pihaknya senang dengan kembalinya Jovic ini. Ia menyebut akan membantu Jovic kembali ke performa terbaiknya.
"Luka bisa menggunakan beberapa bulan ke depan untuk kembali menemukan kekuatannya kembali. Real Madrid tahu bahwa ia berada di tangan yang tepat, dan kami bisa membantunya untuk berkembang." ujar Bobic.
Luka Jovic menunjukkan performa terbaiknya di Bundesliga. Ia mengoleksi 17 gol pada musim 2018/2019. Ia bahkan menorehkan 10 gol di Liga Europa pada musim tersebut.
Seperti apa aksi-aksi terbaik Luka Jovic bersama Eintracht Frankfurt saat bermain di Bundesliga? Kalian bisa melihat penampilan mengesankan penyerang yang dipinjamkan Real Madrid tersebut dalam tayangan di atas.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








