Tolak Arsenal, Dayot Upamecano Resmi Perpanjang Kontrak di RB Leipzig
Ari Prayoga | 31 Juli 2020 21:30
Bola.net - Bek andalan RB Leipzig, Dayot Upamecano akhirnya menyudahi spekulasi mengenai masa depannya dengan resmi memperpanjang kontrak bersama Die Roten Bullen.
Upamecano sudah bergabung dengan Leipzig sejak 2017 silam, kala ia direkrut dari Red Bull Salzburg. Sejak saat itu, ia sudah tampil sebanyak 111 kali bagi Leipzig.
Lewat laman resmi mereka, Leipzig mengonfirmasi bahwa kontrak Upamecano resmi diperpanjang tiga tahun atau hingga 2023 mendatang.
Sempat Dikaitkan dengan Arsenal
Performa apik yang ditunjukkan Upamecano bersama Leipzig membuat nama bek 21 tahun itu dikaitkan dengan sejumlah klub top Eropa.
Raksasa Premier League, Arsenal sempat diklaim sangat menginginkan Upamecano. Dengan perpanjangan ini, ambisi The Gunners pun kandas.
Selain Arsenal, Upamecano juga sempat dihubungkan dengan jawara Bundesliga, Bayern Munchen.
Keputusan Leipzig
Pada Juni lalu, Leipzig lewat sang direktur olahraga, Oliver Mintzlaff sempat mengungkapkan bahwa pihaknya mungkin bakal menjual Upamecano.
Dengan saat itu kontrak Upamecano tersisa satu musim, Leipzig pun menegaskan bahwa mereka tak mau kehilangan sang bek secara cuma-cuma tahun depan.
Sumber: RB Leipzig
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


