62 Tahun Silam, Real Madrid Meremukkan Frankfurt 7-3
Gia Yuda Pradana | 9 Agustus 2022 14:42
Bola.net - Real Madrid akan ditantang Eintracht Frankfurt di ajang UEFA Super Cup 2022, Kamis 11 Agustus 2022. Dua tim ini akan berjumpa lagi setelah terakhir kali bertemu 62 tahun silam.
Satu-satunya pertemuan Madrid dan Frankfurt sebelum ini adalah dalam partai final European Cup di Hampden Park, 18 Mei 1960. Waktu itu, Madrid meremukkan Frankfurt.
Mereka menang telak 7-3 atas klub Jerman tersebut untuk meraih gelar European Cup/Liga Champions mereka yang ke-5 (dari 14 gelar mereka sejauh ini).
Tujuh gol Madrid hanya dicetak oleh dua pemain berbeda. Alfredo Di Stefano menyarangkan tiga, sedangkan Ferenc Puskas memborong empat. Tiga gol Frankfurt diciptakan oleh Richard Kress dan Erwin Stein (2).
Gelar ke-5 Secara Beruntun
Kemenangan telak atas Frankfurt dalam laga final di Glasgow itu membawa Los Blancos menjuarai European Cup lima kali secara beruntun. Itu merupakan salah satu episode dalam perjalanan mereka menjadi raja di kompetisi ini.
Lihat Cuplikannya
Kali ini, Madrid dan Frankfurt bertemu lagi, tapi di ajang yang berbeda, yakni UEFA Super Cup. Madrid mengusung status juara Liga Champions 2021/2022, sedangkan Frankfurt adalah kampiun Liga Europa.
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Prediksi Real Madrid vs Eintracht Frankfurt 11 Agustus 2022
- Real Madrid di UEFA Super Cup: 4 Kali Menang, 3 Kali Kalah
- UEFA Super Cup: Jadwal Real Madrid vs Eintracht Frankfurt
- Cari Penerus Benzema, Real Madrid Incar Jebolan La Masia?
- Mariano Diaz Putuskan Bertahan di Real Madrid?
- Lewandowski Ogah Pikirkan Real Madrid dan Karim Benzema, Fokus ke Barcelona Aja!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
LATEST UPDATE
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






