LIGA CHAMPIONS

Liverpool Bikin Bayern tak Fokus di Bundesliga
Pelatih Bayern Munchen, Niko Kovac, menilai timnya sudah kehilangan fokus di laga Bundesliga. Sebab, pemainnya sudah merasa begitu antusias jelang pertandingan kontra Liverpool di pentas Liga Champions.