Aguero Akan Kenang Terus Momen Kalahkan Barca
Rero Rivaldi | 3 November 2016 06:56
Bola.net - - Sergio Aguero mengakui bahwa kemenangan Manchester City atas di laga Grup C Liga Champions kemarin telah memuat moral tim meningkat drastis.
Sebelumnya, tim asuhan Josep Guardiola itu sempat menelan kekalahan 0-4 ketika berkunjung ke Camp Nou dan juga di ambang kegagalan untuk lolos ke babak 16 besar sebagai juara grup. Namun di duel yang digelar di Etihad, mereka mampu meraih kemenangan cukup telak 3-1.
Aguero pun tak membantah bahwa itu merupakan salah satu momen terbaik yang dialami oleh City musim ini, dan juga salah satu yang akan terus ia kenang sepanjang perjalanan karirnya.
Saya sudah mengalami banyak malam yang penting dan hari ini adalah salah satu yang tidak hanya, namun juga seluruh tim mampu menikmatinya, tutur Aguero menurut Goal International.
Kami juga bisa merasakan dukungan dari fans, dan itu amat penting untuk rasa percaya diri kami. Itu adalah pertandingan yang menarik untuk dikenang.
City akan bermain melawan Middlesbrough di laga lanjutan Premier League akhir pekan nanti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







