Ancelotti: Bayern Kelemahan Madrid, Bukan Kelemahan Saya
Editor Bolanet | 22 April 2014 21:41
- Real Madrid memiliki catatan yang tidak begitu bagus ketika menghadapi wakil-wakil Jerman, terutama Bayern Munich. Karena alasan itu pula, Madrid menjuluki Bayern sebagai La Bestia Negra alias Binatang Buas Hitam.
Dalam berbagai pertemuan, Madrid lebih banyak kalah dari Bayern. Yang terbaru, mereka tersingkir dalam semifinal Liga Champions dua musim lalu.
Carlo Ancelotti mengaku tak terlalu khawatir dengan catatan itu. Ia menganggap Bayern adalah kelemahan Madrid, bukan kelemahan dirinya. Ia merasa yakin Real Madrid bisa menunjukkan kemampuan terbaik saat bertemu di Santiago Bernabeu tengah pekan ini.
Bayern mungkin adalah tim yang menjadi kelemahan dan ditakuti Madrid. Tetapi mereka bukan kelemahan saya. Tapi hal itu tidak membuat saya lebih percaya diri. Yang membuat saya menjadi lebih percaya diri adalah para pemain yang saya miliki. Besok kita akan melihat Madrid bermain bagus, yakin Ancelotti seperti dilansir AS. [initial]
(as/hsw)
Dalam berbagai pertemuan, Madrid lebih banyak kalah dari Bayern. Yang terbaru, mereka tersingkir dalam semifinal Liga Champions dua musim lalu.
Carlo Ancelotti mengaku tak terlalu khawatir dengan catatan itu. Ia menganggap Bayern adalah kelemahan Madrid, bukan kelemahan dirinya. Ia merasa yakin Real Madrid bisa menunjukkan kemampuan terbaik saat bertemu di Santiago Bernabeu tengah pekan ini.
Bayern mungkin adalah tim yang menjadi kelemahan dan ditakuti Madrid. Tetapi mereka bukan kelemahan saya. Tapi hal itu tidak membuat saya lebih percaya diri. Yang membuat saya menjadi lebih percaya diri adalah para pemain yang saya miliki. Besok kita akan melihat Madrid bermain bagus, yakin Ancelotti seperti dilansir AS. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
















