Ancelotti Ingatkan Madrid: Napoli Sangat Kuat
Gia Yuda Pradana | 12 Februari 2017 09:00
Bola.net - - akan bertandang ke markas Real Madrid di leg pertama babak 16 besar Liga Champions 2016/17, Kamis (16/2). Sang juara bertahan dan pemegang rekor 11 gelar lebih diunggulkan untuk menang. Namun, eks pelatih Madrid Carlo Ancelotti mengingatkan Los Blancos agar tidak memandang Napoli sebelah mata.
Ancelotti, yang sangat paham persepakbolaan Italia, menilai Napoli tim yang sangat kuat. Eks pelatih Parma, Juventus dan AC Milan yang kini menangani Bayern Munchen itu bahkan cukup yakin dengan peluang terciptanya kejutan di Santiago Bernabeu nanti.
Jika ada tim yang mencetak tujuh gol dalam sebuah laga tandang di Serie A, seperti yang mereka (Napoli) lakukan di Bologna minggu lalu (menang 7-1), itu artinya mereka sangat kuat, kata Ancelotti seperti dikutip Football Italia.
Saya tak terkejut dengan Napoli. Saya memperhatikan mereka, dan sepakbolanya begitu mengagumkan. Satu yang membuat saya terkejut adalah kemampuan mereka menjaga kualitas serangannya meski tanpa Arkadiusz Milik (yang cedera).
Saya melihat babak 16 besar Liga Champions ini sangat seimbang. Napoli-Real Madrid misalnya, ini tidak bisa diremehkan, imbuh Ancelotti.
Napoli tak terkalahkan dalam 18 laga terakhirnya di semua kompetisi (M12 S6). Setelah membantai Bologna 7-1, Napoli menekuk Genoa 2-0 dalam partai 'pemanasan' menuju duel melawan Madrid di Bernabeu.
Di hari yang sama, Bayern besutan Ancelotti akan menjamu di Allianz Arena.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03 -
Link Live Streaming AS Monaco vs Tottenham - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:01
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03 -
Link Live Streaming AS Monaco vs Tottenham - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:01 -
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27 -
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04