Barca - Arsenal Diklaim Akan Jadi Tontonan Menarik Bagi Fans
Editor Bolanet | 14 Desember 2015 23:14
Hari Senin (14/12) petang waktu WIB, UEFA melakukan drawing untuk babak 16 besar Liga Champions musim 2015-2016. Barca sendiri akhirnya diundi untuk bersua dengan Arsenal.
Soler, yang menjabat sebagai Direktur di Barca, mengatakan bahwa duel itu nantinya akan menyuguhkan tontonan yang menarik bagi para fans. Penyebabnya apalagi jika bukan karena kesamaan mereka dalam mengolah si kulit bundar.
Arsenal dan Barcelona memiliki gaya main yang sama. Para fans sepakbola bakal sangat senang. Kami berdua adalah tim yang bermain dengan gaya yang mirip dengan pengertian yang sama tentang sepakbola, seru Soler seperti dikutip situs resmi UEFA.
Sejauh ini, Barca dan Arsenal sudah bertemu sebanyak delapan kali. Namun skuat Arsene Wenger hanya bisa sekali saja menaklukkan Lionel Messi cs.
Laga leg pertama akan dilangsungkan pada 23 Februari mendatang dan Arsenal akan bertindak sebagai tuan rumah. Leg kedua akan diselenggarakan pada 16 Maret di Camp Nou. [initial]
Baca Juga:
- Messi Mimpi Buruk Arsenal
- Berjumpa Madrid, AS Roma: Undian yang Bagus
- Mario Mandzukic Bikin Bayern Munchen Waspada
- Inilah Jadwal Babak 16 Besar Liga Champions
- Butragueno: Roma Tak Akan Beri Apa Pun Kepada Madrid
- Musim 2010/11, Dynamo Kiev Singkirkan Man City
- Ini Alasan Arsenal Takut Pada Barcelona
- Arsenal: Barcelona Bukan Lawan Ideal
- Hasil Drawing Babak 16 Besar Liga Champions
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









