Baru Dibeli, Chelsea Langsung Coret Papy Djilobodji
Editor Bolanet | 3 September 2015 18:07
Papy Djilobodji, 26 tahun, di datangkan Chelsea dari klub Prancis . Ia diyakini oleh Mourinho bisa mengatasi rapuhnya lini belakang Chelsea di awal musim ini. Jika memang demikian, maka terasa aneh jika nama Djilobodji justru tidak masuk di skuad Liga Champions.
Dengan tidak masuknya nama Djilobodji maka semakin kuat dugaan beberapa pundit bahwa ia hanya 'pembelian panik' dari The Spesial One.
Hal berbeda terjadi terhadap beberapa pemain anyar The Blues lainnya seperti Radamel Falcao, Pedro, Baba Rahman, Asmir Begovic dan Kenedy.
Berikut daftar lengkap pemain Chelsea untuk Liga Champions:
Kiper: Asmir Begovic, Thibaut Courtois, Jamal Blackman
Pemain Belakang: Branislav Ivanovic, Kurt Zouma, Baba Rahman, Gary Cahill, John Terry, Cesar Azpilicueta
Gelandang: Cesc Fabregas, Oscar, Ramires, Eden Hazard, John Obi Mikel, Bertrand Traore, Kenedy, Nemanja Matic, Willian
Penyerang: Pedro, Diego Costa, Loic Remy, Radamel Falcao, Ruben Loftus-Cheek [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
LATEST UPDATE
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





