Bayern Munchen Terus-Terusan Menang, Netizen: Bisa Nih Treble Winners Lagi
Ari Prayoga | 28 Oktober 2020 06:20
Bola.net - Bayern Munchen meneruskan tren positif dengan menumbangkan Lokomotiv Moscow 2-1 dalam laga matchday 2 Grup A Liga Champions 2020/21 yang digelar di RZD Arena, Rabu (28/10/2020) dini hari WIB.
Keunggulan Bayern lewat gol Leon Goretzka sempat bisa disamakan oleh Anton Miranchuk. Namun, Die Roten akhirnya memastikan raihan poin penuh berkat gol Joshua Kimmich.
Hasil ini membuat Bayern kini selalu meraih kemenangan dalam 13 laga beruntun di pentas Liga Champions. Sebuah catatan yang luar biasa bagi sang juara bertahan.
Warganet di media sosial Twitter pun memberikan beragam reaksi terhadap kemenangan Bayern atas Lokomotiv Moscow ini. Berikut beberapa di antaranya.
Kayaknya bakal treble lagi, sepakat?
Setuju dengan pernyataan ini?
Yakin bakal kalah dari lawan yang lebih bagus, sepakat?
Waduh, MU-nya Ole diyakini bakal menghajar Bayern
Belum ketemu MU-nya Ole aja sih, ya nggak?
Fans klub lain ramai-ramai hijrah
Ayo tim-tim raksasa, hentikan mereka!
Sumber: Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






