Bayern Setuju Lepas Mandzukic ke Atletico Madrid
Editor Bolanet | 9 Juli 2014 18:51
Pernyataan itu dilontarkan oleh Direktur Olahraga Die Roten, Matthias Sammer. Meski mengaku sudah terjadi kesepakatan verbal, namun Sammer tak mau membocorkan berapa banderol yang harus dirogoh Atleti untuk memboyong Mandzukic.
Ada kesepakatan verbal antara Atletico dan Bayern serta antara Mario Mandzukic dengan Atletico. ungkap Sammer dalam konferensi pers.
Sejauh ini masih belum ada yang ditandatangani, namun saya pikir kita bisa mempercayainya. Kami berterima kasih kepada Mandzukic dan akan selalu mengingat kesuksesan yang kami dapatkan bersama. lanjutnya.
Mandzukic sengaja didatangkan Atletico untuk menggantikan peran bomber andalan mereka musim lalu, Diego Costa yang memilih hengkang ke . [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






