Bek Muda Ajax Sama Sekali Tak Takut Hadapi Messi
Editor Bolanet | 18 September 2013 02:17
Tantangan tersebut dilontarkannya menjelang pertemuan kedua tim, pada laga perdana fase grup H Liga Champions 2013/14 di Nou Camp dini hari nanti. Menghadapi salah satu tim terbaik di dunia jelas bakal menjadi pengalaman spesial.
Perasaan gugup kerap dialami pesepakbola manapun, terutama yang masih berusia muda, kala harus dihadapkan pada tim sekaliber Blaugrana. Akan tetapi bagi pemain 20 tahun itu, memulai laga dengan ketenangan justru mutlak harus dilakukan.
Saya tidak pernah merasa gugup, bahkan ketika melakoni debut bersama Ajax. Tentu spesial untuk bermain di Nou Camp, tapi sebagai pemain anda harus memulai pertandingan dengan perasaan santai dan tidak takut dengan siapapun, ujar Denswil.
Terkait kesempatan untuk berduel dengan La Pulga, Denswil juga tidak menunjukkan kewaspadaan berlebih, kendati memahami hasrat Barca untuk memenangkan pertandingan juga besar, terutama dengan status tuan rumah.
Messi hanyalah seorang lawan dan ia tidak berada satu tim dengan saya. Saya takkan membiarkan ia mencetak gol, bukan begitu? Kami harus berjuang satu sama lain, dan saya berusaha menghentikannya. Barcelona akan berupaya memenangkan laga, begitu juga kami, tandas Denswil menantang. [initial]
(nus/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









