Belum Ada Keputusan Untuk Merotasi Salah Lawan Porto
Dimas Ardi Prasetya | 6 Maret 2018 01:01
Bola.net - - Manajer Liverpool Jurgen Klopp mengaku dirinya belum memutuskan apakah akan merotasi para pemainnya, termasuk Mohamed Salah, saat tanding melawan tengah pekan ini.
Liverpool akan menjamu Porto di leg kedua babak 16 besar Liga Champions di Anfield. The Reds sendiri sudah menginjakkan satu kakinya di babak perempat final.
Pasalnya di leg pertama lalu mereka sanggup menang telak 5-0 di Portugal. Tim asuhan Sergio Conceicao itu jelas butuh usaha luar biasa untuk bisa membalikkan kedudukan agar bisa lolos ke babak berikutnya.
Dengan keunggulan yang begitu besar, Liverpool sejatinya bisa saja memainkan para pemain pelapisnya di pertandingan tengah pekan ini. Dengan demikian para pemain inti bisa dalam kondisi fresh untuk menjalani pertandingan melawan Manchester United pada akhir pekan nanti di Old Trafford.
Namun demikian Klopp belum bisa memutuskan apakah ia nanti akan merotasi anak-anak asuhnya, termasuk Salah. Sebab ia begitu respek dengan tiap pertandingan di Liga Champions.
Kami sangat menghormati Porto dan kami terlalu menghormati kompetisi untuk memikirkan rotasi sesungguhnya. Saya belum membuat keputusan sejauh ini, bebernya seperti dilansir Sportsmole.
Saya punya waktu, saya butuh waktu. Ini adalah hari kedua pemulihan hari ini dan kemudian besok kita mengadakan rapat tentang hal-hal taktis, terang Klopp.
Saya belum membuat keputusan (pada Salah) sejauh ini. Kami tidak merotasi untuk menghindari sesuatu, kami hanya menggunakan pemain yang dalam kondisi terbaik. Kami tidak akan mengistirahatkan pemain tapi mungkin kami akan membuat satu, dua atau tiga perubahan, serunya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








