Benitez: Masih Banyak Hal Positif Yang Didapat
Editor Bolanet | 6 Desember 2012 07:00
Chelsea menjadi tim pertama dalam sejarah Liga Champions yang gagal melaju ke babak 16 besar dengan status juara bertahan. Hal ini didapatkan setelah rival mereka, sukses menaklukkan lawannya Shakhtar Donetsk dan berhasil memuncaki klasemen grup E.
Meski begitu, Benitez tetap mengaku senang dengan permainan apik timnya yang sukses melumat dengan skor telak 6-1.
Cara kami memenangkan pertandingan, menciptakan banyak peluang ada;ah hal yang sangat bagus. Namun, kabar buruknya adalah kami harus bermain di kompetisi lainnya, terang Benitez.
Paling tidak tim ini telah menunjukkan kualitasnya. Kita bisa melihat dari intensitas mereka dan ini merupakan apa yang saya lihat pada sesi latihan.
Menurut pelatih asal Spanyol ini masih banyak hal positif yang didapatkan dari hasil tersebut. Cara mereka menekan lawan, menciptakan banyak peluang dan juga gol adalah hal positif yang bisa mereka dapatkan dari pertandingan tersebut. [initial]
LIGA CHAMPIONS - Review: Akhir Kelam Sang Juara Bertahan (espn/sky/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









