Buffon: Juve dan Monaco Sama-sama Layak ke Final UCL
Heri | 3 Mei 2017 04:17
Bola.net - - Gianluigi Buffon memperkirakan pertandingan antara AS Monaco melawan besok akan berjalan berimbang. Buffon merasa baik Juve dan Monaco sama-sama memiliki kualitas yang pantas untuk bisa mencapai final Liga Champions.
Monaco akan menjamu Juve dalam leg pertama semifinal Liga Champions. Pertandingan itu bakal dilangsungkan di Stade Louis II pada hari Kamis pukul 01:45 WIB.
Meski kedua tim memiliki ekspektasi yang berbeda pada awal musim, namun mereka sudah membuktikan bahwa mereka pantas masuk ke empat besar Liga Champions. Buffon yakin kedua tim juga akan menunjukkan kepercayaan diri yang tinggi.
Jika Juventus dan Monaco bisa mencapai semifinal ini, berusaha lolos ke final, kedua klub melakukannya karena mereka memang pantas berada di posisi ini. Kualitas kedua tim lah yang membawa kami semua ke sini. Jika kita mencoret ekspektasi pada awal musim, saya rasa laga ini akan berlangsung berimbang di antara dua tim yang pantas berada di sini, terang Buffon seperti dilansir Football Italia.
Buffon pun mengingatkan bahwa kelolosan ke final bakal ditentukan dalam dua leg. Ia pun percaya diri Juve bisa lolos meski ia juga tidak mau meremehkan kemampuan para pemain muda Monaco.
Kelolosan ke final akan ditentukan selama 180 menit, saya rasa itu menguntungkan kami. Saya percaya Monaco adalah tim muda yang vital, memiliki antusiasme tinggi tanpa pandangan sinis tentang kekalahan. Saya juga pernah menjadi pemain muda dan mereka tak terkalahkan dan tak bisa dihancurkan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



