City Mampu Beri Liverpool Malam Terburuk di Eropa
Gia Yuda Pradana | 10 April 2018 14:10
Bola.net - - Manchester City akan menjamu Liverpool di Etihad Stadium pada leg kedua babak perempat final Liga Champions 2017/18, Rabu (11/4). Martin Keown percaya kalau City punya kemampuan untuk memberi Liverpool salah satu malam terburuk di Eropa.
Liverpool menang 3-0 pada leg pertama di Anfield lewat gol-gol Mohamed Salah (12'), Alex Oxlade-Chamberlain (21') dan Sadio Mane (31').
Keown percaya kalau City belum habis. Menurut mantan bek Arsenal itu, pasukan Josep Guardiola bisa tampil lebih baik.
City main di rumah sendiri. Jika mereka mencetak gol terlebih dahulu, maka mood akan berubah, kata Keown seperti dikutip The Express.
Pep Guardiola takkan main-main dengan timnya kali ini. Raheem Sterling akan memberi mereka kekuatan lebih di sektor sayap, dan itu bisa membuka ruang bagi Leroy Sane di sisi satunya.
Kembalinya Sergio Aguero juga bisa menciptakan perbedaan besar, dan saya rasa De Bruyne bakal menampilkan performa bagus.
Minggu lalu adalah salah satu malam terhebat Anfield di Eropa. Namun City punya kans untuk menjadikan ini salah satu yang terburuk bagi Liverpool, pungkas Keown.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









