Conte Bingung Pilih Pemain untuk Hadapi Barcelona
Haris Suhud | 17 Februari 2018 08:57
Bola.net - - Pelatih Chelsea, Antonio Conte, mengaku bingung dalam memilih pemain jelang pertandingan menghadapi Barcelona di babak 16 besar Liga Champions. Itu karena para pemainnya bermain bagus ketika menghadapi Hull City di Piala FA, Sabtu (17/2) dini hari.
Dalam pertandingan tersebut, The Blues menang dengan skor 4-0 atas Hull City di Stamford Bridge. Willian mencetak dua gol. Olivier Giroud yang didatangkan dari Arsenal pada bulan Januari lalu juga mencetak gol debutnya untuk Chelsea. Satu gol sisanya dicetak oleh Pedro.
Ketika pertandingan baru berjalan setengah babak, Chelsea sudah unggul 4-0. Beberapa pemain penting seperti Eden Hazard dan N'Golo Kante diberikan waktu istirahat.
Para pemain yang diturunkan menghadapi Hull City sejak menit pertama ternyata bermain bagus. Inilah yang membuat Conte semakin bingung siapa yang harus menjadi pilihan pertama saat menghadapi Barca nanti.
Ini adalah malam yang positif bagi kami karena kami memiliki kesempatan untuk memberikan istirahat bagi pemain penting, pemain kunci bagi kami, ucap Conte usai pertandingan pada BT Sport.
Tapi pada waktu yang sama saya melihat pemain dalam bentuk yang bagus. Memiliki keraguan sebelum menghadapi Barcelona sesuatu yang penting, karena saya memiliki pilihan yang berbeda. Sekarang kami punya tiga hari untuk menentukan mereka, jelasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
LATEST UPDATE
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





