Data dan Fakta Liga Champions: Benfica vs Bayern Munchen
Editor Bolanet | 11 April 2016 16:43
Di atas kertas Bayern Munchen jauh lebih diunggulkan atas Benfica dengan banyaknya bintang-bintang kenamaan dunia yang ada pada starting line up mereka. Namun performa apik Benfica pada leg pertama sudah cukup menjadi bukti bahwa anak asuh Rui Vitoria ini berpotensi besar menyulitkan ambisi Die Rotten untuk lolos ke babak semifinal, apalagi pada laga ini mereka berstatus sebagai tuan rumah
Sebelum Bolaneters menyaksikan bagaimana Die Rotten berusaha mengamankan satu tiket ke babak semifinal Liga CHampions musim ini, tidak ada salahnya bagi Bolaneters untuk membaca beberapa data dan fakta berikut:
Benfica hanya kalah satu kali di empat pertandingan kandang terakhir mereka di Liga Champions musim ini (M3 K1), sedangkan Bayern Munchen hanya mampu menang dua kali dari empat partai tandang mereka di Liga Champions musim ini (M2 S1 K1)
Bayern Munchen selalu menang di Empat perjumpaan terakhir dengan Benfica yaitu pada European Cup 1975/1976, 1981/82, dan UEFA Cup 1995/96, dan Leg Pertama Liga Champions2015/2016
Saat berjumpa dengan Benfica, Bayern Munchen selalu lolos ke Final di mana mereka menjuarai European Cup 1976 dan UEFA Cup 1996 dan menjadi runner up di European Cup 1982
Bayern Munchen sudah lima musim berturut-turut sukses mencapai babak Perempat final.
The Bavaria juga selalu lolos ke babak semifinal di 5 kali dari enam musim terakhir.
Bayern Munchen adalah tim yang paling banyak mencetak gol di Liga Champions musim ini (26 gol dari 9 pertandingan).
The Bavaria juga memiliki akurasi tembakan yang bagus di Liga Champions di mana sejauh ini mereka sudah membuat total 75 shots on target, di mana 26 diantaranya dikonversi menjadi gol.
Tim besutan Pep Guardiola ini juga memiliki rata-rata penguasaan bola tertinggi di Liga Champions dengan rata-rata 71,6%.
Musim ini adalah pertama kalinya Benfica bisa menembus babak perempat final Liga Champions semenjak musim 2011/2012.
Benfica belum pernah lolos ke babak semifinal Liga Champions semenjak musim 1989/1990.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
LATEST UPDATE
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





