Depay Samai Gebrakan Ronaldo dan Rooney
Editor Bolanet | 19 Agustus 2015 10:56
Depay pun menyamai gebrakan Cristiano Ronaldo dan Wayne Rooney. Mereka sama-sama pernah mengemas dua gol dan satu assist dalam suatu pertandingan tingkat Eropa bersama MU.
Tidak banyak pemain MU yang bisa melakukannya (2 gol & 1 assist dalam suatu pertandingan tingkat Eropa). Tiga pemain terakhir dengan prestasi tersebut adalah Ronaldo di tahun 2009 (tahun terakhirnya bersama MU sebelum hijrah ke Real Madrid), Rooney di tahun 2013, lalu kini Depay di tahun 2015.
Menjamu Brugge, MU sempat tersentak oleh own goal Michael Carrick di menit 8 Namun, Depay menginspirasi aksi comeback MU dengan dua gol menit 13 dan 43 serta asisst untuk Marouane Fellaini pada penghujung laga.
MU menang 3-1 dan berpeluang besar lolos ke fase grup. Penentuannya adalah leg kedua di Belgia pada 27 Agustus. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









