Dua Gol, Satu Assist Dari Memphis, Van Gaal Pun Tersenyum
Editor Bolanet | 19 Agustus 2015 10:19
Bermain di leg pertama playoff Liga Champions melawan wakil Belgia itu, Memphis mampu tampil gemilang dan mencetak dua gol untuk melengkapi kemenangan 3-1 Manchester United.
Usai pertandingan, Van Gaal pun memberikan ucapan selamat kepada anak asuhnya itu. Menurutnya, Memphis membutuhkan gol itu untuk meningkatkan kepercayaan dirinya.
Saya sangat senang untuknya karena seorang pemain butuh itu. Saya telah mengatakan kepadanya bahwa semua tinggal menunggu waktunya. Semoga dia mampu melanjutkannya, ujarnya.
Dia masih 21 tahun dan dia hanya dua musim di PSV. Tapi saya percaya padanya dan malam ini dia mencetak dua gol dan membuat assist untuk gol ketiga lewat umpan silang fantastis. Jadi saya sangat bahagia, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Newcastle vs Benfica - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:02
-
Link Live Streaming PSV Eindhoven vs Napoli - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:01
-
Prediksi Bayern Munchen vs Club Brugge 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 23:59
-
Prediksi Chelsea vs Ajax Amsterdam 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 23:11
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Bayer Leverkusen vs PSG - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:04
-
Link Live Streaming Newcastle vs Benfica - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:02
-
Link Live Streaming PSV Eindhoven vs Napoli - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:01
-
Prediksi Bayern Munchen vs Club Brugge 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 23:59
-
Prediksi Chelsea vs Ajax Amsterdam 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 23:11
-
Ryan Gravenberch Absen Latihan Jelang Laga Liverpool vs Eintracht Frankfurt
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 23:02
-
Jose Mourinho Kagum Newcastle Bisa Pulih Cepat Usai Ditinggal Alexander Isak
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:50
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27
-
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04









