Dua Laga Enam Gol, Pep Evaluasi Lini Belakang Man City
Asad Arifin | 9 April 2018 22:03
Bola.net - - Manajer Manchester City, Pep Guardiola, mengevaluasi kinerja lini belakang tim asuhannya usai hasil mengecewakan pada dua laga terakhir. Opsi untuk melakukan perubahan komposisi akan dilakukan oleh Pep.
Man City kebobolan enam gol pada dua laga terakhirnya. Gawang Ederson, masing-masing kebobolan tiga gol kala berjumpa Liverpool dan Manchester United. Tentu saja hal ini menjadi sorotan penting dari skuat mewah milik Man City.
Nico [Otamendi] sudah melakukan apa yang harus dia lakukan. Dia bukan hanya memiliki kualitas yang bagus, tapi juga mental. Memang benar, gol ketiga itu terjadi karenanya, ucap Pep.
Akan tetapi, Pep bukan berarti ingin menyalahkan pemain asal Argentina. Pep juga tidak mau menyalahkan Vincent Kompany yang menajdi duet Otamendi pada dua laga tersebut. Kami seperti saat ini juga karena Nico dan dia penting, tandasnya.
Alih-alih menyalahkan pemainnya, Pep justru membuka kemungkinan mengubah komposisi pemain belakang pada laga leg kedua perempat final Liga Champions lawan Liverpool. Nama John Stones mungkin akan dimainkan, meski dia baru sembuh dari cedera.
Dia tidak dalam kondisi sempurna dan saya memutuskan untuk tidak mengambil resiko [lawan United]. Mungkin, saya punya ide apa yang harus saya lakukan besok. Apa yang ingin orang-orang lakukan juga, tandas Pep.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58






