Dybala Berharap Bayern Juara Liga Champions
Editor Bolanet | 15 April 2016 22:29
Saat ini kompetisi Liga Champions sudah memasuki fase semifinal. Empat tim yang bertanding di babak tersebut adalah Real Madrid, Atletico Madrid, Bayern dan Manchester City.
Di sisi lain, munculnya empat semifinalis tersebut menghadirkan sebuah kejutan. gagal melaju ke babak empat besar setelah dikalahkan oleh Atletico. Dybala sendiri sepertinya mendukung Barca untuk jadi juara UCL musim ini. Namun karena Lionel Messi cs sudah tereliminasi, maka ia memutuskan untuk beralih mendukung Bayern.
Ketika saya melihat Barcelona terlempar keluar dari Liga Champions hal itu membuat saya kebingungan. Dengan sedikit keberuntungan kompetisi musim ini bisa jadi milik Juventus, ujarnya pada Il Corriere dello Sport.
Sekarang saya berharap Bayern memenangkan kompetisi tersebut. Setidaknya kami terlempar keluar dari kompetisi ini karena dikalahkan oleh sang juara, tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- Hasil Drawing Semifinal Liga Champions 2015-16
- Flashback Semifinal UCL: Bayern Dihajar Barcelona
- Semifinalis Liga Champions 2015/16: Bayern Munchen
- Flashback: UCL 2001, Bayern Juara di San Siro
- Kahn: Takkan Ada yang Mau Lawan Atletico
- Bayern Ingin Juara di San Siro Lagi
- Kahn: Guardiola Tak Ingin City Juara Champions
- Vidal Cemas Jumpa Atletico
- Direktur Bayern: Vidal Tidak Segarang Kelihatannya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












