Eks Madrid Ini Begitu Takjub Dengan Gol Akrobatik Ronaldo Vs Juve
Dimas Ardi Prasetya | 10 April 2018 22:37
Bola.net - - Eks defender Real Madrid Manuel Sanchis terkesan dengan gol salto Cristiano Ronaldo dan menyebutnya gol yang sangat istimewa.
Madrid musim ini tampil kurang begitu apik. Alhasil itu membuat mereka kehilangan gelar di pentas domestik.
Satu-satunya harapan mereka untuk bisa meraih trofi terletak di Liga Champions. Maka Madrid pun bekerja ekstra keras untuk bisa memenangi setiap pertandingan yang tersisa.
Sekarang Madrid memiliki peluang besar untuk bisa lolos dari babak perempat final setelah di leg pertama menghajar 3-0. Salah satu gol itu dicetak Ronaldo dengan salto.
Bagi Sanchis, gol itu sangatlah berkelas. Apalagi dicetak dalam situasi yang menentukan, juga ke gawang salah satu kiper terbaik dunia yakni Gianluigi Buffon.
Pertama, teknik di ketinggian itu untuk menendang bola oleh pemain yang sangat besar dan sangat terkoordinasi membuat gol itu menjadi sesuatu yang istimewa, pujinya pada Goal.
Tapi itu juga tentang di mana dan kapan itu terjadi: melawan Juventus, melawan Buffon, dan dengan Juventus mendesak dan kalah 0-1 di papan skor. Ini adalah gol penting pada momen penting, dan di tempat terbaik untuk mendapatkannya, seru Sanchis.
“Real Madrid mendapat hasil bagus dan itu adalah demonstrasi bagaimana seorang pemain mampu mempengaruhi apa yang terjadi dalam sebuah pertandingan secara sendirian. Di Madrid, kami beruntung memiliki Cristiano Ronaldo bersama kami,” tegasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










