Elneny: Arsenal Tantang Bayern dengan Percaya Diri
Rero Rivaldi | 13 Februari 2017 08:30
Bola.net - - Mohamed Elneny percaya akan datang ke Jerman dengan rasa percaya diri tinggi menjelang pertandingan melawan Bayern Munchen di Liga Champions, usai menang di Premier League.
Alexis Sanchez membuat dua gol untuk membantu Arsenal bangkit dari dua kekalahan beruntun di Premier League, dengan menang 2-0 di kandang sendiri atas Hull City pekan lalu.
Elneny masuk sebagai pengganti di babak kedua, usai sebelumnya dibuat kecewa setelah Mesir kalah 1-2 dari Kamerun di final Piala Afrika, meski ia mencetak gol pembuka.
Semua fokus kami kini ada di kompetisi yang tersisa, termasuk Premier League, Piala FA, dan Liga Champions. Itulah mengapa mengalahkan Hull amat penting, karena kami dinanti laga penting di Liga Champions. Ini artinya kami akan melakukan perjalanan dengan rasa percaya diri dan ini amat penting jelang sebuah laga besar, tutur Elneny di Goal International.
Elneny lantas memuji kemampuan manajer Arsene Wenger dalam menjaga harmoni tim di ruang ganti.
Saya merasa seperti di rumah sekarang. Kami adalah satu keluarga, anda akan bekerja keras untuk orang yang mencintai anda. Hal itu membuat saya beradaptasi dengan cepat, dan membuat saya bisa langsung berlatih bersama tim, lanjutnya.
Semua berjalan dengan baik di sini. Kami semua mencintai pelatih dan kami tidak fokus pada hal selain pertandingan berikutnya.
Baca Juga:
- Yaya Toure Yakin City Masih Bisa Kejar Chelsea
- Conte Respek Dengan Gaya Main Yang Diterapkan Burnley
- Conte Tegaskan Perburuan Gelar Juara Masih Jauh Dari Kata Usai
- Courtois Ikhlas Chelsea Cuma Bisa Pulang Dengan Satu Poin Lawan Burnley
- Chelsea Ditahan Burney, Courtois Keluhkan Lapangan Yang Tak Ideal
- Conte Akui Chelsea Kewalahan Hadapi Long Ball Burnley
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






