Enrique Pede Liverpool Bisa Gulingkan Madrid
Editor Bolanet | 3 Oktober 2014 21:53
Pasukan Brendan Rodgers baru saja pulang dengan tangan hampa saat berkunjung ke Swiss. Mereka dikalahkan dengan skor tipis 1-0.
Selanjutnya The Reds akan meladeni tantangan dari Los Blancos di Anfiled. Enrique bertekad ingin segera membawa Liverpool lolos dari Grup B dengan cara mengalahkan sang juara bertahan.
Kami punya dua laga melawan Real Madrid dan ini tidak akan mudah. Tapi dalam sepakbola semuanya mungkin, ucapnya di situs resmi klub.
Kami bermain di Anfield dulu dan berusaha sebaik mungkin seperti tahun lalu dan mengalahkan Real. Kami akan berusaha lolos ke babak selanjutnya. Itu masih target kami dan kami ingin berada di sana.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












