Erling Haaland Nih Bos! Main 27 Menit, Sekali Umpan, 4 Shots, dan Cetak 2 Gol
Asad Arifin | 8 Desember 2021 07:40
Bola.net - Erling Braut Haaland punya statistik yang unik saat membantu Borussia Dortmund menang telak atas Besiktas. Pemain 21 tahun itu lebih banyak mencetak gol daripada melepas umpan sukses pada duel tersebut.
Dortmund menjamu Besikta pada duel matchday ke-6 Liga Champions musim 2021/2022 hari Rabu (8/12/2021) dini hari WIB. Bermain di Signal Induna Park, Dortmund tidak menemui kendala dan menang 5-0.
Donyell Malen membuka keunggulan Dortmund pada menit ke-29. Lalu, sang kapten Marco Reus mencetak gol pada menit ke-45 dan 53. Dua gol Dortmund lainnya dicetak Erling Haaland pada menit ke-68 dan 81.
Statistik 'Aneh' Erling Haaland
Erling Haaland tidak bermain sejak menit awal. Pemain asal Norwegia dimainkan pada menit ke-63, menggantikan Marco Reus. Haaland baru sembuh dari cedera dan tampaknya belum bugar.
Walau tampil sebagai pengganti, Haaland memberi efek besar bagi Dortmund. Eks pemain FC Salzburg itu bermain sangat efektif di lini depan. Dia lebih sering mencetak gol daripada melepas umpan sukses.
Dikutip dari Whoscored, dari 27 menit berada di lapangan, Haaland hanya melepas empat umpan dan hanya satu yang sukses. Menariknya, jumlah umpan yang dilepas Haaland sama dengan jumlah shots yang dilakukan.
Dari empat shots, Haaland mencetak dua gol. Haaland benar-benar mematikan di depan gawang lawan. Hmmmm.. apakah ini artinya Haaland lebih jago mengkonversi peluang menjadi gol daripada melepas umpan akurat?
Dortmund Tersingkir

Laga melawan Besiktas merupakan laga terakhir Haaland bersama Dortmund di Liga Champions musim 2021/2022. Sebab, Dortmund dipastikan tersingkir dari babak grup. Mereka berada di posisi ketiga klasemen akhir Grup B.
Haaland dan Dortmund akan bermain di Liga Europa pada musim 2021/2022 ini. Sebuah tantangan yang menarik bagi Haaland. Sebab, dia punya rekor yang amat apik ketika bermain di ajang Liga Champions.
Haaland mencetak 23 gol dari 19 laga di Liga Champions. Nah, apa yang akan terjadi jika Haaland bermain di Liga Europa? Apakah akan setajam saat masih bermain di Liga Champions? Kita tunggu saja ya Bolaneters.
Klasemen Akhir Grup C
Sumber: Whoscored
Baca Ini Juga ya Bolaneters:
- AC Milan DNA Eropa: Kutukan Ibra Rupanya Lebih Kuat, Lisa Blackpink pun Senyum Manis!
- Barcelona Tak Butuh Keajaiban untuk Kalahkan Bayern
- Liverpool Kalahkan AC Milan 'DNA Eropa', Jurgen Klopp Mainkan 3 Pemain Belasan Tahun
- Lapis Dua Tapi Tetap Ngerih, Ini Perkiraan Starting XI MU Kontra Young Boys
- Milan Keok, Juru Kunci Grup, Udah Fokus Serie A Aja!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06

