Evra Berjanji United Akan Membuat Seluruh Pendukungnya Bangga
Editor Bolanet | 18 Maret 2014 22:42
- Menjamu di leg kedua 16 besar Liga Champions, bek kiri senior Manchester United Patrice Evra (32) memberi kepastian ia dan rekan-rekannya akan bertarung demi kehormatan Man Utd dan bagi para pendukungnya.
Kami sadar penampilan kami di leg pertama (lawan Olympiakos) buruk. Bahkan anak kecil berusia tiga tahun pun kecewa dengan penampilan kami saat itu, ujar dalam konferensi pers.
Saya bukan Tuhan dan mengatakan pada Anda bahwa kami akan lolos, tapi saya bisa menjanjikan pada Anda bahwa kami akan bertarung dan menghormati jersey kami dan memastikan seluruh pendukung akan sangat bangga pada kami setelah pertandingan usai. lanjut bek kiri itu.
juga mengatakan pertandingan esok adalah kesempatan kedua bagi Manchester United setelah mengalami kekalahan di Yunani pada leg pertama.
Bila United ingin meraih tiket perempat final, setidaknya mereka harus menang dengan skor 3-0 di Old Trafford.
Menurut jadwal pertandingan ini akan ditayangkan live oleh SCTV pada hari Kamis 20 Maret 2014 pukul 02.45 WIB. (mufc/dct)
Kami sadar penampilan kami di leg pertama (lawan Olympiakos) buruk. Bahkan anak kecil berusia tiga tahun pun kecewa dengan penampilan kami saat itu, ujar dalam konferensi pers.
Saya bukan Tuhan dan mengatakan pada Anda bahwa kami akan lolos, tapi saya bisa menjanjikan pada Anda bahwa kami akan bertarung dan menghormati jersey kami dan memastikan seluruh pendukung akan sangat bangga pada kami setelah pertandingan usai. lanjut bek kiri itu.
juga mengatakan pertandingan esok adalah kesempatan kedua bagi Manchester United setelah mengalami kekalahan di Yunani pada leg pertama.
Bila United ingin meraih tiket perempat final, setidaknya mereka harus menang dengan skor 3-0 di Old Trafford.
Menurut jadwal pertandingan ini akan ditayangkan live oleh SCTV pada hari Kamis 20 Maret 2014 pukul 02.45 WIB. (mufc/dct)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Juventus Kalah Lagi, Igor Tudor Tetap Pede: Kami di Jalur yang Benar!
Liga Champions 23 Oktober 2025, 08:08 -
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 05:37 -
Man of the Match Chelsea vs Ajax Amsterdam: Estevao Willian
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:25 -
Man of the Match Real Madrid vs Juventus: Jude Bellingham
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:19 -
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04