Filipe Luis: Simeone Tak Lakukan Kesalahan
Asad Arifin | 2 November 2016 22:09
Bola.net - -
Usai meraih kemenangan susah payah atas FC Rostov, pelatih Atletico Madrid, Diego Simeone, mengaku melakukan beberapa keputusan yang buruk. Namun, hal ini ditentang oleh salah satu pemainnya, Filipe Luis.
Luis menilai tidak ada kesalahan yang dilakukan oleh Simoene. Pelatih asal Argentina dinilai sudah melakukan tugasnya dengan baik dan hasilnya mampu mengantar Atletico menang dengan skor 2-1 dan lolos ke fase gugur.
Kami tidak melihatnya seperti itu. Bos adalah pemimpin kita dan ia sudah membuat sebuah standar. Dia meningkatkan kita semua potensi yang akan terjadi di pertandingan. Kami tidak melihat ada kesalahan yang ia lakukan, bela Luis.
Atau setidaknya kami melihat dia melakukan semuanya dengan benar. Nanti dia pasti memberitahu kami apa yang terjadi, sambungnya.
Simeone memang nampak kecewa usai hanya menang 2-1 atas Rostov. Ia menyebut telah menyebut telah membuat keputusan yang buruk dan memuji pemain yang mampu menemukan solusi sendiri di atas lapangan.
Hari ini saya melakukan beberapa keputusan yang buruk, pelatih tak memiliki pertandingan yang bagus tapi para pemain mampu mengatasi pertandingannya sendiri. Kami tahu bagaimana mereka bermain, mereka menyerang langsung ke depan dan mengalirkan bola dengan baik, katanya.
Baca Ini Juga:
- Ronaldo Reuni dengan David Pawlaczyc, Bocah Yang Ia Bangunkan dari Koma
- Arsenal Diminta Segera Lupakan Kemenangan Lawan Ludogorets
- Mustafi: Ozil Memang Luar Biasa
- Tak Sekedar Memburu Gol, Griezmann Ingin Jadi Pemain Komplit
- Coutinho Sambangi Hotel Tempat Menginap Skuat Barcelona
- Guadiola Beber Alasan City Ganti Strategi Saat Lawan Barca
- Guardiola: City Kalahkan Tim Terbaik di Dunia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


