Gabi: Atletico Sudah Siap Mental
Gia Yuda Pradana | 2 Mei 2017 10:11
Bola.net - - Sebuah derby, terutama di pentas sekelas Liga Champions, membutuhkan lebih dari sekadar kesiapan teknis. Kesiapan mental juga sangat diperlukan.
Atletico Madrid akan melawan tuan rumah Real Madrid di leg pertama babak semifinal Liga Champions 2016/17, Rabu (03/5). Kapten Atletico Gabi menegaskan bahwa timnya sudah siap mental untuk laga ini.
Atletico selalu dikandaskan sang rival sekota di kompetisi ini dalam tiga musim terakhir. Dua di antaranya mereka alami di babak final. Gabi berharap di derby kali ini Atletico bisa meraih hasil lebih baik.
Semua laga melawan Madrid berbeda. Kami mendapatkan tambahan pengalaman di kompetisi ini dan melangkah semakin jauh. Semoga hasilnya kali ini beda dari beberapa pertemuan sebelumnya, kata Gabi seperti dilansir UEFA.com.
Kami berada dalam kondisi bagus. Kami juga siap mental untuk laga berat yang akan memaksa kami memberikan segalanya ini.
Kami ingin meneruskan apa yang sudah kami lakukan selama ini, dan melangkah lebih jauh di kompetisi ini, tegasnya.
Leg kedua akan digelar pekan depan. Itu akan menjadi pertandingan Eropa terakhir di Vicente Calderon.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







