Godin Masuk Dalam Radar Transfer MU di Bulan Januari
Editor Bolanet | 2 Desember 2014 09:54
Pemain asal Uruguay ini dilirik bukan hanya karena permainannya yang lugas dan konsisten, namun juga kondisi fisiknya yang cukup jarang terkena cedera. Selain itu Godin juga kaya pengalaman baik di level klub maupun tim nasional bersama Uruguay.
Atletico memasang release clause seharga 28 juta Pounds bagi klub manapun yang berminat mendapatkan Godin. Nominal tersebut dinilai terlalu besar bagi United untuk digelontorkan pada bursa transfer Januari, karena itulah pihak klub dikabarkan terus melakukan lobi untuk menekan harga.
Meski berharga mahal, namun Godin dianggap sebagai solusi yang lebih menjanjikan ketimbang bek Aston Villa, Ron Vlaar yang juga kerap dikaitkan dengan kepindahan ke MU pada musim dingin mendatang. Meski demikian, nampaknya kemungkinan Atletico melepas Godin ke MU pada pertengahan musim ini cukup kecil.[initial]
Baca Juga
- Di Maria: Liga Champions Tak Sepenting Main Dengan Anak
- Van Gaal Konfirmasi Cedera Hamstring Di Maria
- Ingin Gabung MU, Sinkgraven Diperingatkan Rekan Setim
- Young: Van Gaal Punya Aura Juara
- 'Fellaini Pemain Terbaik MU Saat Ini'
- Tak Terpancing Aksi Wilshere, Rooney Dianggap Sudah Dewasa
- MU Tak Ingin Perpanjang Kasus Siraman Anggur di Emirates Stadium
- Carrick: Saya Tak Nyaman Dipasang Sebagai Bek Tengah
- Ketimbang MU, Coutinho Lebih Pilih Gabung Atletico
- Terlalu Rajin, Ronaldo Sempat Dikira Mata-Mata di MU
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




