Hasil Liverpool vs Bologna: Skor 2-0
Ari Prayoga | 3 Oktober 2024 03:59
Bola.net - Liverpool sukses mengalahkan Bologna dengan skor 2-0 dalam laga matchday 2 League Phase Liga Champions 2024/2025 yang digelar di Anfield, Kamis (3/10/2024) dini hari WIB.
Dua gol kemenangan Liverpool atas Bologna masing-masing diciptakan oleh Alexis Mac Allister di awal babak pertama dan Mohamed Salah di pertengahan babak kedua.
Berkat hasil ini, Liverpool kembali meraih poin penuh dan kini duduk di papan atas klasemen. Di sisi lain, Bologna menelan kekalahan perdana mereka di Liga Champions musim ini.
Simak ulasan pertandingan selengkapnya di bawah ini.
Jalannya Pertandingan

Liverpool mendominasi jalannya permainan sejak awal. Hasilnya, tuan rumah pun sudah berhasil membuka keunggulan ketika laga baru berjalan 11 menit lewat aksi Mac Allister.
Kembali dari kamar ganti, Liverpool masih memegang kendali permainan. Namun, pasukan Arne Slot masih kesulitan untuk membongkar pertahanan Bologna yang tampil lebih rapat.
Liverpool akhirnya sukses menggandakan keunggulan di menit ke-75 berkat gol Salah. Skor 2-0 untuk kemenangan Liverpool pun tak berubah hingga laga berakhir.
Susunan Pemain

Liverpool: Alisson; Alexander-Arnold (Bradley 85'), Konate, Van Dijk, Robertson (Tsimikas 71'); Szoboszlai (Jones 86'), Gravenberch, Mac Allister; Salah, Nunez (Jota 61'), Diaz (Gakpo 72').
Pelatih: Slot.
Bologna: Skorupski; Posch, Beukema (Casale 62'), Lucumi, Miranda; Freuler (Fabbian 84'); Orsolini, Moro, Urbanski (Aebischer 62'), Ndoye (Iling Junior 79'); Dallinga (Castro 79').
Pelatih: Italiano.
Klasemen League Phase Liga Champions 2024/2025
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









