Inilah Rayuan Cazorla Untuk Bujuk Casillas Gabung Arsenal
Editor Bolanet | 9 April 2014 16:59
Posisi kiper 32 tahun tersebut di bawah mistar El Real kini sudah tidak untouchable lagi. Sejak kedatangan Diego Lopez awal tahun lalu, Casillas menjadi penghuni setia bangku cadangan di kompetisi domestik. Meski mendapatkan posisi utama di kompetisi lain, namun waktu bermain sesedikit itu dianggap kurang untuk ukuran kiper utama Timnas Spanyol.
Saya telah berkata kepada Iker bahwa saya akan sangat senang jika dia gabung Arsenal. Namun sejauh ini ia sepertinya hanya ingin tahu saja seperti apa pengalaman saya di Inggris, ungkap Cazorla seperti dilansir Sport 360.
Kondisinya di Real sangat rumit, namun Iker harus segera mengambil keputusan sesegera mungkin. Banyak klub sedang mengincarnya, termasuk Arsenal.
Meski demikian, Cazorla mengaku tak terlalu berharap Casillas akan benar-benar pindah klub. Ia menyadari bahwa Santo Iker memiliki loyalitas luar biasa untuk Los Blancos.
Saya pikir cukup sulit baginya untuk meninggalkan Real, karena ia tahu ada sesuatu di Madrid yang tak akan ia dapatkan di klub lain, tutup alumnus akademi Real Oviedo ini.[initial]
Baca Juga
- Szczesny Sebut Piala FA Kini Prioritas Utama Arsenal
- Wenger Kritik Sistem Peminjaman Pemain di Inggris
- Pindah Posisi ke Tengah, Chamberlain Belajar Dari Gerrard
- Szczesny Sudah Lupakan Kekalahan Telak Dari Chelsea
- Striker Nurnberg Bantah Sudah Terima Pinangan Arsenal
- Pires Ingatkan Arsenal Untuk Carikan Giroud Tandem Baru
- Realistis, Wenger Sebut Gelar Juara Sudah Bukan Prioritas Arsenal
- Ramsey: Arsenal Ubah Talenta Muda Menjadi Pemain Kelas Dunia
- Sagna Sebut Puasa Gelar Arsenal Memalukan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
-
Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 19:11
-
Bernabeu Memanas, Vinicius Jr Kirim Kode Kuat Siap Pergi dari Real Madrid
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 18:53
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26





